LabVIEW Team Indonesia

cancel
Showing results for 
Search instead for 
Did you mean: 

labview tidak bisa jalan

ini knp ya, ada fungsi yang tidak bekerja, apakah ada driver labview yang belum terinstall. mohon bantuannya maaf baru pemula

labview1.jpg

0 Kudos
Message 1 of 2
(2,629 Views)

Dear Mas adietelka,

 

Berkenan untuk menyertakan VI yang dikerjakan? Dalam lampiran gambar mas juga terdapat yang dinamakan Broken Wire, bisa direfer pada link. Intinya jika terjadi Broken Wire, maka VI mas ndak bisa berjalan

 

http://zone.ni.com/reference/en-XX/help/371361G-01/lvhowto/correcting_broken_wires/

http://zone.ni.com/reference/en-XX/help/371361G-01/lvhowto/debugging_techniques/

 

Mas bisa juga membalas reply saya dengan menyertakan gambar dari window Error List, yang dapat diakses dengan cara

1. Menekan Ctrl+L pada keyboard atau

2. Membuka Menu Bar View lalu Error List atau

3. Klik pada tombol panah (broken arrow)

 

Didalam error list akan terlihat mas penyebab dari mengapa tidak berjalan VI yang dibuat

 

Regards,

F

Happy Programming!

F

(Menjawab pertanyaan? Marked as Solution! Biasakan beri kudos yuk untuk tahu apakah solusi kita bermanfaat 🙂 )
0 Kudos
Message 2 of 2
(2,595 Views)